Elemen terpenting kita bukan pada otak. Namun, pada apa yang menuntun otak kita-kepribadian, hati, kebaikan, dan ide-ide progresif-

Saturday, March 19, 2011

Reinkarnasi

Balutan jubah bercorak coba engkau kenakanTuk bohongi setiap pasang mata yang memandangbahwa engkau dalam kebingungan tertelan labirin kehidupanTergopoh-gopoh kau lintasi lorong berkabutBerharap temukan setitik cahaya hakikiNamun kerap kali malah tenggelam dalam kubangan khilafBersama mereka yang menutup mataAwal ku temukanmu kala ituEngkau tampak kusut dan lukaRaut muka yang terlukis mengisyaratkan kuTuk mengentaskanmu dari kegelapan yang mematikan nuraniSeketika kuulur tangan ini tuk gapai jiwamuKurangkul dan kugaetTuk samakan langkah berjalan beriringanKini kau terlahir kembaliMenjadi pribadi yang lebih indahSebagai pengawal hidupmu yang baruMenorehkan tinta dalam buku catatanPatutlah hal...
READ MORE

Virus Komputer

Komputer dan laptop bukanlah barang baru lagi bagi manusia. Alat ini telah menjadi bagian dalam kehidupan, karena dapat mempermudah aktivitas manusia. Seperti membuat dokumen, mengedit foto dan lainnya. Namun sering kali komputer mengalami gangguan yang diakibatkan oleh virus. Kerap kali kita dibuat pusing oleh virus yang menyerang komputer kita.Sebenarnya, virus komputer merupakan program komputer yang dapat menggandakan atau menyalin dirinya sendiri dan menyebar dengan cara menyisipkan salinan dirinya ke dalam program atau dokumen lain. Virus komputer bekerja dengan merusak perangkat lunak komputer dan tidak dapat secara langsung merusak perangkat keras komputer tetapi dapat mengakibatkan...
READ MORE

Wednesday, March 16, 2011

PENGEMBARAAN MALAM

Malam itu telah semakin larutAngin pantai tetap berhembus dengan gembiraSeakan menyambut persinggahan iniDi pinggiran pantai kami rebahkan jasadMerelakan diri ditelan kegelapanBersama deburan ombak yang hanya sisakan suaraMemberi hasrat untuk ikut bersamanyaDi atas kristal-kristal pasirTak bosan-bosannya keenam pasang mataMemandang kemegahan langit malam iniTergambar jelas sungai langit yang begitu sempurnaMengalir di sepanjang hamparan langitMenyuguhi panorama indah dan sahajaBeberapa kali butiran bintang keluar dari peredaranMencetak garis lalu menghilangMelengkapi kesempurnaan malamWaktu semakin jauh meninggalkan siangDan kami di siniMengasingkan diri dari peradabanKami isi malam dengan ceritaBercerita...
READ MORE

Monday, March 14, 2011

Mars SMA Negeri 1 Genteng

SMA Negeri satuKobarkan semangatmuKita perjuangkan terusMenuntut ilmuDerap serta langkahmu bersatu paduMenuju citamu negara majuSMA Negeri kitaGalang persatuanMasyarakat yang adilDan sejahteraBersatu kita semuaBerpancasilaAyolah ayo giat bekerjaAyolah ayo giat beke...
READ MORE

TUTUP BUKU

Lama sudah melakukan pengembaraanKini telah tiba di penghujung jalanTerbersit saat pertama memulai semua iniKain putih menyala berpadu dengan abu-abuMenjadi kebanggaan saat mengenakannyaMerasa sebagai laksamana dalam angkatan bersenjataDengan tatapan penuh keyakinanNamun kini aku tersadarCahaya matahari telah menduduki dinding perumahanMelalui celah-celah bilik bambuMengoyak mata-mata yang tertutupMenikmati masa kejayaan bersama rekan sepenanggunganKawan,Inilah saatnyaSaat yang tepat untuk bermetamorfosisMengganti kain putih yang berkaratUntuk hidup ke dalam masyarakatJalanmu ditentukan dari sini, kawanLangkahkan kaki dan kepakkan sayapUntuk menuju hidup yang sejatiHey, ini bukan saatnya bermuram...
READ MORE

Saturday, March 12, 2011

Operet kelas XII

Harus ku akui, persiapan pementasan operet benar-benar menguras tenaga dan pikiran anak-anak Tanpa Nama (Tangan-Tangan Pembawa Makna IPA 5). Pementasan operet adalah project besar siswa kelas XII, jadi kami harus mempersiapkan semuanya dengan maksimal. Mulai dari pengumpulan ide, penyusunan cerita, pemilihan pemain, dubbing, hingga pembuatan properti. Selama beberapa hari, anak-anak Tanpa Nama menyatukan ide dan tenaga. Sampai harus lembur sampai malam, atau malah tidak tidur.Dalam persiapannya, tak jarang ada tingkah-tingkah konyol dari anak-anak. Namun, menjelang hari pementasan, emosi kami sedang memuncak. Beberapa kali ada benturan satu sama lain dan membuat suasana menjadi tidak mengenakkan....
READ MORE
 
© 2011 Blog'e Bocah Gemblung | Except as noted, this content is licensed under Creative Commons Attribution 2.5.
For details and restrictions, see the Content License | Recode by Ardhiansyam | Based on Android Developers Blog